Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017
2 Agu 2017
Berikut ini adalah informasi dan berkas Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional (SSCN) Tahun 2017, diterbitkan oleh Badan Kepegawaian Negara. Download file PDF.
![]() |
Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017 |
Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017
Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017 ini berisi gambaran atau keterangan lengkap mengenai:
Alur Pendaftaran CPNS 2017:
- Mekanisme Pendaftaran SSCN 2017
![]() |
Mekanisme Pendaftaran Sistem Seleksi CPNS Nasional (SSCN) Tahun 2017 |
Hal-hal yang Harus Dipersiapkan:
Sebelum mendaftar ke instansi yang dituju, pastikan pelamar telah mempersiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran. Dokumen tersebut terdiri dari :
- Kartu Keluarga
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Ijazah
- Transkrip Nilai
- Pas foto
- Dokumen lain sesuai dengan ketentuan instansi yang akan dilamar
Langkah-langkah atau Tata Cara Pendaftaran CPNS 2017 secara online melalui https://sscn.bkn.go.id atau https://sscnakun.bkn.go.id/registrasi.html:
- Tampilan Halaman Utama
- Daftar ke Portal SSCN
- Tampilan Cek NIK dan Nomor Kartu Keluarga
- Notifikasi Tidak Berhasil Daftar
- Halaman Daftar
- Notifikasi Submit Pendaftaran
- Halaman Berhasil Daftar di Portal SSCN 2017
- Kartu Informasi Akun SSCN 2017
- Login ke Portal SSCN dan Isi Biodata
- Form Biodata Peserta
- Daftar Instansi
- Form Pendaftaran SSCN Memilih Instansi dan Jenis Formasi
- Notifikasi Setelah Menekan Tombol Cek
- Form Pendaftaran SSCN Melengkapi Isian
- Halaman Cetak Pendaftaran
- Tampilan Kartu Pendaftaran SSCN 2017
- Riwayat Pelamaran SSCN
- Riwayat Pelamar SSCN
- Form Upload Dokumen
- Kartu Ujian
Download Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017
Selengkapnya mengenai keterangan atau isi berkas Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017 ini silahkan lihat/baca/unduh pada link di bawah ini:Download File:
Buku Petunjuk Pendaftaran SSCN Versi 01.pdf
Berkas Rekomendasi:
- KEPMENPANRB Nomor 1197 Tahun 2021 tentang Jabatan Fungsional yang Dapat Diisi oleh PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja)
- Kumpulan Kisi Kisi Lengkap untuk CPNS (Kisi Kisi TKD CPNS TWK TIU TKP)
- Persyaratan, Pendaftaran dan Proses Seleksi CPNS Kemdikbud 2019
- Peniadaan UN dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan US dalam Masa Darurat COVID-19 (SE Mendikbud Nomor 1 Tahun 2021)
- Informasi Kebijakan PPDB Tahun 2021 (KEMDIKBUD RI)
Demikian yang bisa kami sampaikan mengenai keterangan berkas dan share file Buku Petunjuk Pendaftar Sistem Seleksi CPNS Nasional Tahun 2017. Semoga bisa bermanfaat.