Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System)

Berikut ini adalah berkas Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System) Ditjen PENDIS Kemenag (Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kementerian Agama Republik Indonesia). EMIS merupakan pusat pendataan Pendidikan Islam (satu pintu) yang berperan dalam menunjang proses perencanaan dan pengambilan kebijakan program Pendis. Situs EMIS dikelola oleh Bagian Perencanaan dan Sistem Informasi. Website Aplikasi EMIS bisa diakses di http://emispendis.kemenag.go.id atau http://emispendis.kemenag.go.id/emis2016v1. 

EMIS Pendis atau singkatan dari Education Management Information System, Pendidikan Islam. Emis Pendis merupakan sistem informasi yang dikembangkan oleh kementerian agama untuk memudahkan input data madrasah, pondok pesantren dan Perguruan Tinggi Agama Islam. Dengan adanya sistem yang dikembangkan tersebut, madrasah yang berada di bawah naungan kementerian agama menjadi lebih mudah di dalam pelaporan.

Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System)
Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System)

Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System) Ditjen PENDIS Kemenag (Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kementerian Agama Republik Indonesia)

Buku Manual / Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System) Ditjen PENDIS Kemenag (Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kementerian Agama Republik Indonesia) ini meliputi Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS untuk PTAI (Perguruan Tinggi Agama Islam), MA (Madrasah Aliyah),  MTs (Madrasah Tsanawiyah),  MI (Madrasah Ibtidaiyah), TPQ (Taman Pendidikan Al-Qur’an), RA (Raudhatul Athfal), Madrasah Diniyah, Pondok Pesantren, Guru PAIS (Pendidikan Agama Islam), SIMALI (Aplikasi Pengendalian Program dan Evaluasi), Pengawas di bawah Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kemenag.

    Download Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System) Ditjen PENDIS Kemenag (Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kementerian Agama Republik Indonesia)

    Selengkapnya mengenai susunan dan isi berkas ini silahkan lihat berkas di bawah ini:

    Download File:

    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Raudhatul Athfal (RA).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Pontren.pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Perguruan Tinggi Agama Islam (PTAI).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Pengawas.pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Tsanawiyah (MTs).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Ibtidaiyah (MI).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Diniyah (Madin).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Aliyah (MA).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Guru PAIS (Pendidikan Agama Islam).pdf
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Pengendalian Program dan Evaluasi (Simali).pdf

    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Pengawas.docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Pontren.docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Diniyah (Madin).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Raudhatul Athfal (RA).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Ibtidaiyah (MI).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Madrasah Tsanawiyah (MTs).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Perguruan Tinggi Agama Islam (PTAI).docx
    Petunjuk Penggunaan Aplikasi Emis – Guru PAIS (Pendidikan Agama Islam).docx

    Sumber:
    Direktorat Jenderal Pendidikan Islam - Kementerian Agama Republik Indonesia - http://pendis.kemenag.go.id/

    Demikian yang bisa kami sampaikan mengenai keterangan berkas dan share file Petunjuk Penggunaan Aplikasi EMIS (Education Management Information System). Semoga bisa bermanfaat.

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel